Plt Kadishub Suriono SSIT MT Plt Kadishub Suriono SSIT MT Plt Kadishub Suriono SSIT MT
  • Indeks
  • Redaksi
  • Tentang Kami
  • Kode Etik
  • Peraturan Dewan Pers
  • Disklaimer
Selasa, Juni 17, 2025
  • Login
SumutSatu
  • Beranda
  • News
  • Politik
  • Hukum
  • Bisnis
  • Edukasi
  • Rileks
  • Video
Tidak ditemukan.
Tampilkan seluruhnya.
  • Beranda
  • News
  • Politik
  • Hukum
  • Bisnis
  • Edukasi
  • Rileks
  • Video
Tidak ditemukan.
Tampilkan seluruhnya.
SumutSatu
Tidak ditemukan.
Tampilkan seluruhnya.
  • Home
  • News
  • Politik
  • Bisnis
  • Sport
  • Rileks
  • Video
  • Indeks
Home News Sumut

Perayaan Sembahyang Adhi Maha Puja Dihadiri Umat Hindu Dari Berbagai Daerah 

30 Juli 2023
Rubrik Sumut
0 0
A A
3
VIEWS

BacaanLainnya

Bukan di Masa Bobby Nasution, Status Empat Pulau Sudah Ditetapkan Kemendagri Masuk Sumut Sejak 2022

Kahiyang Ayu Tinjau Pemberian Makan Bergizi Gratis kepada Ibu Hamil di Medan Amplas

Bobby Nasution Tinjau Dua Tanggul di Batubara, Pastikan Normalisasi Tanggul yang Jebol Segera Dilakukan

SUMUTSATU.LANGKAT | Ribuan umat Hindu dari berbagai daerah yang ada di Sumatera Utara, seperti Medan, Lubukpakam, Tebingtinggi, Rantauprapat, Pematang­siantar, Langkat, Deliserdang, Binjai, Stabat dan Tanah Karo menghadiri acara keagamaan Adhi Maha Puja di Shri Raja Rajeswari Amman Koil Padang Cermin, Kabupaten Langkat, Minggu (30/7/2023).

Terlihat para undangan khususnya para wanitanya mengenakan Sari. Aneka kembang dirangkai harmoni menghiasi lokasi. Wewangian aroma dupa yang dibakar pun tercium dari setiap sudut ruangan.

Bahkan, lantunan bacaan kidu-kidu atau bajen (lagu agama) dan suara gendang untuk memujakan sang Dewa-Dewi  menghiasi suasana acara ritual sembahyang Adhi Maha Puja.

Dirjen Pembinaan Umat Hindu Republik Indonesia, Prof. Dr. Drs I Nengah Duija M.Si mengatakan, ritual Adhi Maha Puja merupakan kegiatan keagamaan tahunan umat Hindu.

Perayaan ritual sembahyang Adhi Maha Puja ini sendiri dilaksanakan selama tiga hari terhitung mulai hari Jumat (27/7/2023) hingga Minggu (30/7/2023).

Tujuan utamanya untuk menolak bala. Atau dalam artian menolak segala penyakit maupun bahaya yang mungkin menimpa umat manusia di bumi.

“Semoga kita dan anak cucu kita semua semua diberikan keberkahan dan anugrah. Jadikan kita seperti air yang selalu jernih dan bersih. Saya sendiri mengapresiasi dan mengucapkan terima kasih kepada Bapak Raja yang sudah melaksanakan acara sembahyang Adhi Maha Puja ini meriah, aman dan tentram,” ucapnya.

Pimpinan Shri Raja Rajeswari Amman Kuil Padang Cermin bersama para tamu undangan, Minggu (30/7/2023), menunggu acara sembahyang Adhi Maha Puja.

“Semoga Bapak Raja dan keluarga diberikan keberkahan dan dijauhi dari segala perbuatan buruk dan bala. Sesuai dengan namanya Raja, nama Raja adalah titisan dari para Dewa khususnya Dewa Wisnu, yang selalu memberikan keterangan dan selalu berbuat kebaikan,” jelasnya.

Selanjutnya, acara diteruskan dengan memberikan kain ponadeh (ulos) dan kalung bunga sebagai bentuk penghormatan.

Usai acara Adhi Maha Puja, seluruh umat Hindu yang hadir dijamu dengan makan. Sebelumnya, seluruh makan yang sudah disediakan terlebih dahulu dilakukan ritual sembahyang dan dia yang dipimpin langsung S.Siwaji Raja M.Sos dan keluarga dengan iringan musik gendang pemujaan.

Terlihat, ribuan umat Hindu yang menghadiri mengikuti ritual doa sembari menunggu hidangan yang sudah disiapkan untuk disantap.

Hadir dalam acara ritual tersebut Dirjen Bimas Hindu RI- Prof. Dr. Drs. I Nengah Duija M.Si beserta istri, Direktur Urusan Agama Hindu, Trimo S.Pd. M.Pd, Wakil Rektor II Universitas Hindu Negeri I Gusti Bagus Sugriwa Denpasar, Prof. Yoga Segara, Kaprodi S-2 Universitas Hindu Indonesia, DR I Wayan Subrata M.Si, Pembimas Hindu Kementrian Agama Provinsi Sumatera Utara, Eli Rosa Tarigan SE, Ketua PHDI Sumatera Utara, Surya, Pimpinan Kuil Shri Raja Rajeswari Amman Kuil Padang Cermin,  S Siwaji Raja M.Sos, Sekretaris PSN Sumut, Pinandita M. Manugren, Penyelenggara Hindu Medan, Sri Widati S.Ag dan Umat Hindu Lintas Etnis baik masyarakat Tamil, Bali, Jawa, Karo dan Sikh.

Diakhir acara, Pimpinan Kuil Shri Raja Rajeswari Amman Kuil Padang Cermin,  S Siwaji Raja M.Sos mengucapkan terima kasih kepada seluruh tamu undangan yang hadir.

“Saya ucapkan terima kasih  dan saya berharap, perayaan suci ini dapat dimaknai sebagai simbul untuk semakin memperkokoh kan rasa persatuan dan kesatuan antara umat Hindu dengan umat beragama lainnya,” ucapnya. (P.Simanjuntak) 

 

Sebelumnya

Blangko Terbatas, Pencetakan KTP Warga Medan Diprioritaskan untuk Pemula

Selanjutnya

Pemko Medan Bangun Mall UMKM Mirip Sarinah di Kawasan Dr Mansyur

BacaanLainnya

Sumut

Bukan di Masa Bobby Nasution, Status Empat Pulau Sudah Ditetapkan Kemendagri Masuk Sumut Sejak 2022

12 Juni 2025
Ketua TP PKK Sumut, Kahiyang Ayu meninjau kegiatan pemberian Makan Bergizi Gratis (MBG) kepada Ibu Hamil, Ibu Menyusui, dan Baduta di Aula Kantor Lurah Harjosari II, Jalan Dwikora, Kecamatan Medan Amplas, Kota Medan, Kamis (12/6/2025).
Sumut

Kahiyang Ayu Tinjau Pemberian Makan Bergizi Gratis kepada Ibu Hamil di Medan Amplas

12 Juni 2025
Gubernur Sumut, Bobby Nasution meninjau Tanggul Sungai Dalu-Dalu, Desa Sukaraja dan Bendungan di Desa Tanjung Muda, Kecamatan Air Putih, Kabupaten Batubara, Rabu (11/6/2025).
News

Bobby Nasution Tinjau Dua Tanggul di Batubara, Pastikan Normalisasi Tanggul yang Jebol Segera Dilakukan

12 Juni 2025
Gubernur Sumut, Bobby Nasution menghadiri Pelantikan Pengurus Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Wilayah Sumut Masa Bakti 2025-2029 yang dilantik secara langsung oleh Ketua Umum KONI Pusat Marciano Norman di Regale International Convention Centre, Jalan Adam Malik, Medan, Selasa (10/6/2025).
News

Ternyata Bobby Nasution Lebih Dulu Kirim Pemuda Ikut Pembinaan TNI, Sudah Ada yang Jadi Tentara

11 Juni 2025
Plt Kadishub Kota Medan Suriono SSIT MT

POPULER

  • Dari kiri ke kanan, Sindroigolo Wau SH, MH, Sherly, Erwin Henderson dan Khilda Handayani SH MH saat temu pers, Senin (29/04/2024).

    Penetapan Tersangka Yanty dinilai Cacat Hukum, Keluarga Mohon Perlindungan Kapolrestabes Medan

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Siswa SMA Perguruan Islam Al Ulum Terpadu Raih Perak di Ajang Internasional WYIE 2025 di Malaysia

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Jelang Musda, Golkar Sumut Butuh Pemimpin yang Mampu Berkolaborasi dengan Pemprov

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Hendri Yanto Sitorus Sosok Pemimpin Yang Amanah dan memenuhi kriteria Prestasi, Dedikasi, Loyalitas, dan Tidak Tercela (PDLT)

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Pertamina EP Pangkalan Susu Sosialisasi Dampak Penggunaan Media Plastik

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Jasa Raharja Kisaran Melakukan Sosialisasi dengan Pemilik Kapal Penyebrangan Di Labuhan Batu

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Dugaan Korupsi Pembangunan Pasar Ikan Rp22 M, Mahasiswa Desak Aparat Periksa Mantan Wali Kota Sibolga

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • SMA Negeri 1 Tanjung Morawa Raih Medali Emas di Kompetisi Internasional WYIE di Kuala Lumpur

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
SumutSatu

© 2022 SUMUTSATU.ID - Kritis Dalam Memberi Solusi

Navigate Site

  • Indeks
  • Redaksi
  • Tentang Kami
  • Kode Etik
  • Peraturan Dewan Pers
  • Disklaimer

Follow Us

Tidak ditemukan.
Tampilkan seluruhnya.
  • Home
  • News
  • Politik
  • Bisnis
  • Sport
  • Rileks
  • Video
  • Indeks

© 2022 SUMUTSATU.ID - Kritis Dalam Memberi Solusi

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In